Open Enrollment (Penerimaan Santri Baru)
Boarding Program – Al Firdaus World Class Islamic School
Academic Year 2026/2027
Persyaratan Penerimaan Santri Baru
- Lulusan SD/MI/sederajat, khusus putra, usia per bulan Juli 2026 untuk grade 7: minimal 12 tahun
- Lancar dalam membaca Al Qur’an.
- Mengisi form/lembar informasi Penerimaan Peserta Didik Baru
- Lembaran data siswa
- Lembaran data saudara
- Lembaran data orangtua siswa
- Lembaran data kesehatan siswa
- Menyerahkan/mengunggah dokumen sebagai berikut:
- Foto copy Akte Kelahiran
- Foto copy Kartu Keluarga
- Foto copy Surat Keterangan Lulus dari jenjang pendidikan sebelumnya (Surat Keterangan NISN)
- Foto scan rapor terakhir
- Menyerahkan/mengunggah dokumen tambahan bagi yang memiliki:
- Foto copy sertifikat prestasi (akademik & nonakademik)
- Foto copy dokumen assessment dan atau terapi
- Bagi calon santri dengan program beasiswa penuh ada tambahan persyaratan, yaitu: Memiliki hafalan Al Qur’an minimal 2 juz yang ditunjukkan dengan sertifikat, lolos tes seleksi kompetensi, wawancara, dan tes psikologi.
- Mengikuti seluruh proses Penerimaan Peserta Didik Baru
- Mengikuti tata tertib, sebagai berikut :
- Melaksanakan proses Penerimaan Peserta Didik Baru sesuai dengan jadwal dan tahapan
yang telah ditentukan. - Menyelesaikan pembayaran sesuai ketentuan yang berlaku.
- Melaksanakan proses Penerimaan Peserta Didik Baru sesuai dengan jadwal dan tahapan
- Keputusan Panitia Penerimaan Peserta Didik Baru tidak dapat diganggu gugat.
